CommunityHighlightMotorcycle Community

Galeri Foto: Kala HPCI Subang Bersahabat dengan Alam

Ultah HPCI Subang (Honda PCX Club Indonesia) berlangsung selama dua hari, 14-15 Agustus 2021 dengan konsep yang tak biasa.

Autoride – Dalam rangka merayakan hari jadinya yang ke-2 tahun, para member HPCI Subang menggelar acara dengan meriah. Ultah HPCI Subang digelar di Curug Cibareubeuy, Kampung Cibeusi, Desa Ciater, Subang, Jawa Barat.

Acara berlangsung dengan meriah meski hanya internal member yang hadir sebanyak 20 orang, berikut panitia 3 srikandi HPCI Subang.Juga hadir perwakilan Ketum PHoS (Paguyuban Honda Subang) Kang Bobby. Dikarenakan masih masa PPKM, panitia memang sengaja tidak sebar undangan ke luar chapter.

Your Community Partner

Selain untuk merayakan ulang tahun, HPCI Subang pada kesempatan yang sama juga melakukan prospekan member. Juga ada pemberian nopung (nomor punggung), Kartu Tanda Anggota (KTA), dan stiker chapter.

Berikut galeri foto kegiatan ulang tahun ke2 HPCI Subang. (Maston/Foto: HPCI Subang)

-> Galeri Foto: Munas YR15CI (Yamaha R15 Club Indonesia)

  • header ultah hpci subang
Sharing is Caring

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *